berita

KUNJUNGAN KONSULTASI JDIH DARI BADAN PELINDUNGAN PEKERJA MIGRAN INDONESIA (BP2MI)

KUNJUNGAN KONSULTASI JDIH DARI BADAN PELINDUNGAN PEKERJA MIGRAN INDONESIA (BP2MI)

Jakarta, (9/3) – Bertempat di ruang Rapat Hardjito BPHN, Sri Handayani Subkoordinator Pengolahan Dokumen dan Informasi Hukum, dan Rahma Fitri Analis Hukum Ahli Pertama menerima kunjungan konsultasi JDIH dari Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI). Kunjungan ini dihadiri oleh Pranata Komputer Muda Tonny Chriswano beserta jajaran dari Pusdatin dan Biro Hukum BP2MI. Dalam pertemuan tersebut dilakukan evaluasi pengelolaan JDIH, evaluasi website, serta pengembangan JDIH BP2MI di tahun 2022. Selain itu dilakukan juga konsultasi mengenai updating sistem aplikasi, sinkronisasi data, dan konsultasi pengelolaan JDIH yang sesuai dengan Permenkumham Nomor 8 Tahun 2019 tentang Standar Pengelolaan Dokumen dan Informasi Hukum.

Berita Lainnya

Card image cap

KUNJUNGAN KONSULTASI DAN KOORDINASI JDIH DPRD KABUPATEN CIANJUR KE PUSAT JDIHN

31 Agustus 2023
Card image cap

KEPALA PUSAT JDIHN TEKANKAN PENTINGNYA PERAN ANGGOTA DAN PENGELOLA JDIH SEBAGAI BENEFICIARY ATAS TERSEDIANYA DAN TERKELOLANYA DOKUMEN HUKUM

03 Juli 2024
Card image cap

PENGUATAN PENERAPAN PERMENKUMHAM NO. 8 TAHUN 2019 PADA PENGELOLAAN JDIH KKP

03 November 2022