Detail Infografis

Selamat Hari Anak Nasional!

Admin
Tanggal
04 August 2025
Anak adalah titipan dan harapan bangsa. Setiap anak berhak hidup aman, bebas dari kekerasan, dan mendapat kesempatan berkembang secara optimal. Mari kita teguhkan komitmen untuk menghormati, melindungi, dan memenuhi hak-hak anak, baik dalam keluarga, sekolah, masyarakat, maupun dalam hukum nasional.

Selamat Hari Anak Nasional!

#jdihngoid #jdihn #literasihukum #bphn #kemenkum #anak #harianaknasional
Daftar Pustaka:
-
Kata Kunci:
Hari Anak Nasional